Ini Dia Materi Yang Akan Kamu Pelajari Pada Bootcamp Full-Stack IoT Developer Indobot Academy

Muhammad Radya

Ini Dia Materi Yang Akan Kamu Pelajari Pada Bootcamp Full-Stack IoT Developer Indobot Academy
Ini Dia Materi Yang Akan Kamu Pelajari Pada Bootcamp Full-Stack IoT Developer Indobot Academy

Indobot Academy, sebuah lembaga pendidikan yang fokus pada penyediaan layanan edukasi, telah membangun reputasi dalam meningkatkan keterampilan sumber daya manusia (SDM) di era Revolusi Industri 4.0. Kemudian sebagai penyedia kelas online, training, workshop, dan pelatihan, Indobot Academy bertujuan untuk memajukan teknologi digital masa kini dengan memberikan akses ke pengetahuan dan keterampilan terkini.

Bootcamp Full-Stack IoT Developer

Bootcamp Full-Stack IoT Developer adalah salah satu program unggulan yang ditawarkan oleh Indobot Academy. Program ini kami buat khusus untuk peserta dengan pemahaman mendalam tentang Internet of Things (IoT) dari sisi perangkat keras hingga perangkat lunak.

Indobot Academy juga menjadikan Bootcamp Full-Stack IoT Developer sebagai langkah nyata dalam mendukung para peserta untuk membangun karir sebagai IoT Engineer. Dengan didukung oleh para pakar berpengalaman dalam bidang Internet of Things, peserta tidak hanya akan memperoleh pengetahuan teoritis, tetapi juga wawasan praktis yang diperlukan untuk menjadi profesional yang berkualitas dalam dunia IoT.

Berikut adalah gambaran materi yang akan dipelajari dalam Bootcamp Full-Stack IoT Developer di Indobot Academy:

  1. Physical Devices & Controllers
    • Internet of Things Architecture
    • Elektronics
    • Microcontroller
    • Sensor Actuator
    • Modbus
  2. Connectivity
    • Type Connectivity
    • WiFi
    • LAN
    • Bluetooth
    • ZigBee
  3. Edge Computing
    • Edge Computing Concept
    • HTTPS
    • MQTT
  4. Data Accumulation
    • Data Accumulation Concept
    • Firebase
    • PostgreSQL as a Service
  5. Data Abstraction
    • Data Abstraction Concept
    • Amazon Web Services
    • InfluxDB Cloud
  6. Application
    • Application
    • UI/UX
    • Grafana
  7. Final Project
    • Manajemen Project
    • Dokumentasi Project
    • Testing Project
    • Presentasi Project
  8. Career Support
    • Persiapan Proses Rekrutmen
    • Teknik Interview
    • Pendampingan Apply Job
    • Konsultasi

Kenapa Pilih Indobot Academy?

Kami yakin, dengan dukungan dan kerja keras yang tepat, siapa pun bisa mencapai potensi terbaiknya. Di Indobot Academy, kami siap membantu Anda menggali dan mengasah potensi Anda untuk memulai langkah awal menuju kesuksesan.

  1. Dirancang oleh Ahli Industri: Curriculum creator dan instruktur kami adalah para ahli yang telah melewati proses seleksi ketat. Anda akan belajar langsung dari yang terbaik dalam industri, memastikan pemahaman mendalam tentang Full-Stack IoT Development.
  2. Komunitas Alumni Terbesar: Setelah lulus, Anda akan menjadi bagian dari komunitas alumni terbesar kami. Dengan nilai dan keinginan sukses yang kuat, Anda dapat menikmati keuntungan spesial dari Indobot Academy, termasuk jaringan profesional yang luas.
  3. Projects yang Melatih Hingga Siap Kerja: Bangun portofolio Anda dengan mengerjakan berbagai proyek yang dipandu oleh praktisi industri. Ini bukan hanya memperkuat pengetahuan Anda tetapi juga mempersiapkan Anda untuk siap kerja setelah lulus.
  4. 1:1 Career Support untuk Transformasi Karier: Selanjutnya tim Career Support kami memberikan bimbingan karier personal. Kami juga siap membantu Anda menonjol di tengah persaingan kerja yang ketat dan memastikan transformasi karier Anda yang sukses.
  5. Student Counselors yang Bisa Dihubungi Kapan Saja: Jangan khawatir ketinggalan materi atau kesulitan. Kemudian student Counselors kami siap membantu Anda kapan pun Anda membutuhkannya. Ini adalah bagian dari lingkungan belajar yang suportif di Indobot Academy.

Tertarik Untuk Belajar Atau Ingin Memulai Karier Dibidang Internet of Things? Tunggu Apa Lagi? Ayo Segera Daftar Bootcamp Full Stack IoT di Indobot Academy Sekarang!

Jika anda berminat mengikuti Program kami silahkan isi form berikut:

Baca Juga

Bagikan:

Tags

Tinggalkan komentar